Bagian konsultasi karir dalam universitas | Panduan Mencari Pekerjaan bagi Pelajar Asing di Jepang | JPSS, Website informasi belajar di Jepang

Bagian konsultasi karir dalam universitas | Panduan Mencari Pekerjaan bagi Pe...

FacebookInstagram
Jika Anda lulus fungsi perekrutan Anda akan mendapat kesempatan untuk mendapatkan beasiswa

> > > > Bagian konsultasi karir dalam universitas

Panduan Mencari Pekerjaan bagi Pelajar Asing di Jepang

Pendaftaran gratis

Dengan registrasi secara cuma-cuma Anda bisa mendapatkan kesempatan studi di Jepang terbaik

【JPSS dipilih karena】
  1. Beasiswa terbatas untuk member yang telah registrasi di JPSS
  2. Perekrutan langsung dari universitas
  3. Informasi studi di Jepang berkualitas tinggi

Untuk detilnya silakan klik ini

Untuk yang sudah menjadi anggota login dari sini

Bagian konsultasi karir dalam universitas

Dewasa ini banyak universitas-universitas negeri yang mulai menyediakan bantuan masalah pencarian pekerjaan kepada pelajar asing. Untuk universitas-universitas swasta sudah dari dulu, menyediakan fasilitas seperti department pekerjaan atau career center, dan mengadakan seminar serta orientasi terkait kegiatan pencarian kerja. Biasanya untuk program sarjana diadakan pada tahun ketiga di musim gugur, dan untuk program master diadakan pada tahun pertama di musim gugur . Memang kebanyakan isi seminar dibuat untuk pelajar Jepang, tetapi ikut aktif dalam seminar seperti ini tidaklah rugi. Juga diskusikanlah dengan pengajar anda, khususnya untuk yang berencana ingin bekerja setelah lulus program master, saran dari pengajar merupakan hal yang penting.

Jika di universitas tidak ada menyediakan bantuan pekerjaan, anda bisa melihat posting lowongan serta majalah informasi pekerjaan. Bukan hanya ada lowongan khusus untuk pelajar asing, tapi juga ada lowongan yang tidak membedakan orang Jepang atau pelajar asing. Hubungi perusahaan yang anda minati dan perlihatkan kelebihan anda.

<< Back  |  Index Page  |  Next >>

Panduan untuk beasiswa

Mencari tempat belajar di luar negeri

Pilih jenis sekolah

Universitas
Pasca sarjana
Sekolah kejuruan
Junior college
semua sekolah
自分の適性を調べて、今後の進路を考えてみよう。軽いゲーム感覚で40の質問に答えてね。