Penginapan pada Hari Pertama Setelah Datang ke Jepang | Langkah pertama sekolah di Jepang | JPSS, Website informasi belajar di Jepang

Penginapan pada Hari Pertama Setelah Datang ke Jepang | Langkah pertama sekol...

FacebookInstagram
Jika Anda lulus fungsi perekrutan Anda akan mendapat kesempatan untuk mendapatkan beasiswa

> > > > Penginapan pada Hari Pertama Setelah Datang ke Jepang

Langkah pertama sekolah di Jepang

Pendaftaran gratis

Dengan registrasi secara cuma-cuma Anda bisa mendapatkan kesempatan studi di Jepang terbaik

【JPSS dipilih karena】
  1. Beasiswa terbatas untuk member yang telah registrasi di JPSS
  2. Perekrutan langsung dari universitas
  3. Informasi studi di Jepang berkualitas tinggi

Untuk detilnya silakan klik ini

Untuk yang sudah menjadi anggota login dari sini

Penginapan pada Hari Pertama Setelah Datang ke Jepang

Share:

  • QQ
  • weibo
  • twitter
  • facebook
  • wechat

Lebih Baik Menentukan Penginapan Sebelum Datang ke Jepang

Sejak hari pertama kedatangan di Jepang sudah harus ada penginapan. Lebih baik mengecek apakah dapat masuk ke asrama sekolah/akademi/universitas sejak dari mulai mencari informasi tentang sekolah/akademi/universitas sebelum datang ke Jepang. Dan lebih baik mengecek biaya sewa kamar, dan banyaknya orang yang tinggal di dalam satu kamar itu. Pengecekan ongkos transportasi dari penginapan ke kampus juga penting.
Ada kemungkinan bahwa di sekolah/akademi/universitas tidak menyediakan penginapan, atau meskipun ada semua orang tidak bisa masuk dan tidak diperbolehkan masuk ke penginapan. Untuk itu lebih baik mengecek apakah sekolah/akademi/universitas dapat membantu untuk mencari penginapan yang lain. Selain itu, lebih baik mengecek juga apakah sekolah/akademi/universitas bisa menyewakan penginapan untuk sementara sampai dapat mencari penginapan tetap, dan apabila dapat berapakah biaya penginapan sementara itu.

Penginapan Sementara dan Pencarian Penginapan Tetap

Apabila sekolah/akademi/universitas tidak menyiapkan penginapan sementara dan penginapan tetap, lebih baik mencari youth hostel, weekly rental condominium (bahasa Jepang: weekly mansion) atau guest house.
Tarif permalam youth hostel sekitar 4.000 yen. Sebelum berangkat ke Jepang, lebih baik menjadi anggota asosiasi youth hostel dan memesan kamarnya.
Di dalam weekly rental condominium sudah disediakan tempat tidur, mebel, alat masak dsb. Ada kamar untuk 1 orang atau untuk 2 orang. Di dekat stasiun pusat Tokyo sewa kamar perbulan bisa mencapai seratusan ribu yen, sementara di luar kota biaya sewanya sekitar 70.000 yen perbulan. Sewa kamar dihitung perhari. Maka pembayaran berdasarkan banyaknya hari selama bermalam.
Selain penginapan di atas, kamar yang murah adalah di budget hotel (bahasa Jepang: business hotel) sekitar 6.000 yen untuk single dan sekitar 8.000 yen untuk double. Ada kemungkinan tarif tersebut sudah termasuk makan pagi.

<< Back  |  Index Page  

Share

  • QQ
  • weibo
  • twitter
  • facebook
  • wechat

Panduan untuk beasiswa

Mencari tempat belajar di luar negeri

Pilih jenis sekolah

Universitas
Pasca sarjana
Sekolah kejuruan
Junior college
semua sekolah
自分の適性を調べて、今後の進路を考えてみよう。軽いゲーム感覚で40の質問に答えてね。